Sterling Akui Absennya Sturridge Merupakan Kehilangan Besar
Editor Bolanet | 22 September 2014 19:24
Sturridge harus menepi dari lapangan hijau selama tiga pekan akibat cedera paha. Masalah itu ia dapatkan saat latihan dalam tugas internasional bersama timnas Inggris beberapa waktu lalu.
Selama Sturridge absen, The Reds selalu mengalami kekalahan di pentas Premier League. Kalah 1-0 dari Aston Villa di Anfield dan menyerah 3-1 saat berkunjung ke markas West Ham.
Absennya Daniel merupakan kehilangan besar buat kami karena gol dan cara dia bermain di belakang bek lawan, ucapnya di situs resmi klub.
Kembalinya dia bisa menambahkan dimensi lain untuk tim. Itu pasti bisa menjadi ujian karakter tapi saya pikir ada banyak karakter di dalam tim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Liverpool Tak Lagi Menjadi Penantang Gelar Premier League'
Liga Inggris 21 September 2014, 17:30 -
Rodgers: Konsisten Dulu, Bicara Gelar Belakangan
Liga Inggris 21 September 2014, 14:30 -
Carragher Kritik Pertahanan Liverpool
Liga Inggris 21 September 2014, 10:11 -
Rodgers: Level Permainan Liverpool Jauh Dari Harapan
Liga Inggris 21 September 2014, 02:42 -
Review: West Ham Paksa Liverpool Telan Kekalahan Ketiga
Liga Inggris 21 September 2014, 01:33
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39