Statistik Yang Tersisa Dari Kemenangan MU atas Sunderland
Afdholud Dzikry | 27 Desember 2016 09:00
Bola.net - - Manchester United tengah onfire. Menjamu Sunderland di Old Trafford, tim asuhan Jose Mourinho itu meraih kemenangan dengan skor 3-1.
Zlatan Ibrahimovic menjadi bintang pada pertandingan tersebut. Selain mencetak satu gol, dia juga mengarsiteki dua gol lain yang dicetak Daley Blind dan Henrikh Mkhitaryan. Sementara satu gol balasan Sunderland dicetak oleh Fabio Borini di masa injury time.
Tiga poin ini membawa Manchester United untuk sementara berada di posisi keenam klasemen dan menempel ketat Tottenham Hotspur di posisi kelima.
Berikut statistik yang tersisa dari pertandingan Manchester United vs Sunderland seperti dilansir BBC Sport:
Zlatan Ibrahimovic telah terlibat dalam 14 gol Premier League musim ini (12 gol dan dua assist), delapan lebih banyak dibandingkan pemain MU lainnya.
Fabio Borini mencetak gol pertamanya sejak Mei silam, saat itu dia mencetak gol ke gawang Chelsea.
Jose Mourinho telah memenangkan empat pertandingan Premier League beruntun pertamanya sejak April 2015 bersama Chelsea.
Tiga assist Paul Pogba di Premier League musim ini semuanya untuk Zlatan Ibrahimovic.
Rasio kemenangan Mourinho di Premier League bersama Manchester United sekarang 50%, sama seperti milik David Moyes saat waktunya di Old Trafford.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan Mourinho Tak Bawa Rooney untuk Hadapi Sunderland
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:49 -
Klub Spanyol Tertarik, Martial Hengkang dari MU?
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:00 -
Mourinho Anggap Moyes Tertekan Jadi Penerus Ferguson
Liga Inggris 26 Desember 2016, 17:00 -
Giggs Pernah Didenda Manchester United Gara-gara Conte
Liga Inggris 26 Desember 2016, 15:15 -
Mkhitaryan: Saya Tahu Saya Tak Dapat Jaminan Bermain di MU
Liga Inggris 26 Desember 2016, 13:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39