Statistik Gol Martial Unggul Jauh dari Empat Striker Premier League Ini
Editor Bolanet | 23 September 2015 10:43
Dalam rilisannya, terlihat jelas bagaimana perbandingan gol serta menit per gol antara Martial dan empat striker di Inggris. Keempat striker yang dimaksud adalah Harry Kane, Sergio Aguero, Diego Costa dan Alexis Sanchez.
Pemain muda termahal sepanjang sejarah itu tercatat hanya membutuhkan 39 menit untuk mencetak gol. Seperti yang diketahui, Martial sudah bermain total 116 menit sejauh ini bersama The Red Devils.
Sementara itu, empat pemain yang telah disebutkan di atas tercatat membutuhkan setidaknya 931 menit untuk menciptakan satu gol.
Dari jumlah tembakkan juga perbandingan terlihat begitu signifikan. Martial sudah melancarkan 4 tembakkan dan berbuah tiga gol, sedangkan keempat pemain sudah membuat 83 tembakkan dengan hanya menghasilkan 2 gol saja.
Sejauh ini, Aguero dan Costa saja yang mampu menciptakan gol. Dua pemain lainnya, Sanchez dan Kane bahkan belum sama sekali menemukan cara terbaik untuk mengakhiri puasa gol yang sedang mereka alami.[initial]
(ou/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stadion Barca dan MU Termasuk 10 Paling Ramai di Eropa, Klub Anda?
Bolatainment 22 September 2015, 23:49 -
Legenda Arsenal: Martial Akan Hancurkan Pertahanan Banyak Tim
Liga Inggris 22 September 2015, 23:05 -
Fergie: Adams Adalah Pemain MU Yang Berkostum Arsenal
Liga Inggris 22 September 2015, 21:49 -
Ternyata, Ferguson Juga Sempat Bidik Drogba
Liga Inggris 22 September 2015, 21:33 -
Ferguson Bantu Leicester Lolos Degradasi
Liga Inggris 22 September 2015, 21:16
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39