Spurs Incar Pemain Buruan Chelsea dan United
Editor Bolanet | 12 Februari 2014 19:06
- turut bergabung dengan dan Manchester United dalam perburuan pemain muda Ajax Amsterdam, Davy Klaassen.
Pemain yang masih berusia 20 tahun itu adalah pemain jebolan akademi Ajax. Walau masih muda, sederet prestasi sudah ditorehkannya, termasuk menjadi trofi juara Eredivisie dua kali dan menjadi pemain terbaik di turnamen AEGON Future Cup pada tahun 2010 lalu.
Jadi, wajar jika lantas banyak klub elit Eropa yang meliriknya. Akan tetapi, lampu merah sudah diberikan oleh Direktur Sepakbola Ajax, Marc Overmars. Ia mengatakan bahwa pihaknya tak berniat menjual Klaassen.
Akan tetapi, pernyataan Overmars itu tak dianggap oleh klub-klub lain. Justru, kian banyak tim yang meminati pemain yang menempati posisi gelandang serang tersebut.
Yang terbaru, Spurs, plus Aston Villa, juga sudah mulai mematai-matai gelandang muda tersebut. Kemungkinan besar, usai Piala Dunia, klub-klub tersebut akan saling bersaing menggoda Klaassen. [initial]
(ts/dim)
Pemain yang masih berusia 20 tahun itu adalah pemain jebolan akademi Ajax. Walau masih muda, sederet prestasi sudah ditorehkannya, termasuk menjadi trofi juara Eredivisie dua kali dan menjadi pemain terbaik di turnamen AEGON Future Cup pada tahun 2010 lalu.
Jadi, wajar jika lantas banyak klub elit Eropa yang meliriknya. Akan tetapi, lampu merah sudah diberikan oleh Direktur Sepakbola Ajax, Marc Overmars. Ia mengatakan bahwa pihaknya tak berniat menjual Klaassen.
Akan tetapi, pernyataan Overmars itu tak dianggap oleh klub-klub lain. Justru, kian banyak tim yang meminati pemain yang menempati posisi gelandang serang tersebut.
Yang terbaru, Spurs, plus Aston Villa, juga sudah mulai mematai-matai gelandang muda tersebut. Kemungkinan besar, usai Piala Dunia, klub-klub tersebut akan saling bersaing menggoda Klaassen. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Tak Terpengaruh Mind Games Mourinho
Liga Inggris 11 Februari 2014, 22:42 -
Hazard Akui Tak Tertarik Pindah ke PSG
Liga Champions 11 Februari 2014, 21:47 -
Mourinho: Moyes Bisa Bawa United ke Empat Besar
Liga Inggris 11 Februari 2014, 21:38 -
Lukaku Isyaratkan Kembali ke Stamford Bridge
Liga Inggris 11 Februari 2014, 21:26 -
Parlour: Arsenal Wajib Menang Lawan Man United
Liga Inggris 11 Februari 2014, 20:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39