Souness: MU Butuh Ibrahimovic
Editor Bolanet | 17 Mei 2016 07:15
Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan pemain , Graeme Souness.
United sudah lama mengamati pemain Swedia berusia 34 tahun, yang kabarnya bakal mendapat kontrak setahun dari Old Trafford, usai ia memutuskan hengkang dari PSG di musim panas.
Mereka membutuhkan sesuatu untuk menyalakan kembali api yang ada di sana, jika ingin bermain di Liga Champions, tutur Souness pada Sky Sports.
Saya bisa kembali membahas George Best dan Wille Morgan di sayap, dan membandingkannya dengan David Beckham dan Ryan Giggs. Orang-orang ini membuat para penonton antusias dan United tidak seperti itu belakangan ini. Ibrahimovic akan memberi anda hal tersebut. Ia punya kemampuan untuk itu.
Saya kira ia akan menjadi katalis untuk United, untuk kembali memainkan sepakbola yang kita kenal dari mereka sebelumnya, sepakbola yang membuat anda antusias. Bayar sesuai dengan yang ia mau, yang pastinya cukup banyak, dan anda akan mendapat satu atau dua tahun yang hebat darinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik Datangkan William Carvalho dan Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 23:51 -
Setelah Sanches, MU Terancam Kehilangan Target Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:31 -
MU Terancam Tanpa Schneiderlin dan Rojo di Final FA Cup
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:17 -
Hodgson: Rashford Pantas Dipilih
Piala Eropa 16 Mei 2016, 18:47 -
Diduga Ada Bom di Old Trafford, Mata: Kami Semua Shock
Liga Inggris 16 Mei 2016, 18:32
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39