Soton Takut MU Curi Jose Fonte di Januari
Rero Rivaldi | 1 Desember 2016 12:22
Bola.net - - disebut takut kehilangan Jose Fonte di bursa Januari mendatang.
The Sun mengatakan Fonte masih belum mengikat kontrak baru, meski sudah terlibat negosiasi dengan klub sejak Agustus silam, di mana kontraknya yang berlaku sekarang akan habis di 2018 mendatang.
Pria senegaranya, Jose Mourinho, disebut ingin mendatangkan pemenang Euro 2016 tersebut di musim panas, mengingat Fonte merupakan bek yang cukup punya pengalaman, namun bos anyar klub Claude Puel, mengatakan bahwa ia tidak ingin melepas pemain menjelang ditutupnya bursa transfer.
Dan start buruk United di liga musim ini, ditambah dengan cedera yang dialami oleh pemain seperti Chris Smalling dan Eric Bailly, membuat sang manajer Portugal diklaim kian bernafsu untuk mendatangkan Fonte.
United sendiri belum lama ini mencatat kemenangan 4-1 atas West Ham dan memastikan diri lolos ke semifinal Piala Liga. Gol di laga semalam dibuat oleh Zlatan Ibrahimovic (2) dan Anthony Martial (2).
Baca Juga:
- Barcelona Sudah Hubungi Ronald Koeman
- Catat Debut Musim Ini, Schweinsteiger Merasa Luar Biasa
- Adiknya Main Lagi, Kakak Schweinsteiger Sindir Mourinho
- 'Matic Seperti Pemain yang Berbeda Musim Ini'
- Gale: Mourinho Gagal Karena Pemain MU Kurang Berkualitas
- Bos QPR Sebut Mourinho Tak Layak Diusir Karena Tendang Botol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcos Rojo Susul Chicharito ke Leverkusen?
Liga Inggris 30 November 2016, 21:13 -
Fans Liverpool dan Leeds Kompak Lontarkan Chants Anti MU
Open Play 30 November 2016, 19:01 -
Cavani Buat Klub-klub Premier League Siaga
Liga Inggris 30 November 2016, 15:01 -
'Lama-Kelamaan Pemain Akan Mulai Lawan Mourinho'
Liga Inggris 30 November 2016, 14:45 -
Statistik Mourinho Setelah 12 Laga Bersama Tim Sebelumnya
Editorial 30 November 2016, 12:44
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39