Sonaldo: Manchester City? Mereka Cuma Manusia Biasa
Rero Rivaldi | 15 Desember 2017 14:10
Bola.net - - Striker , Son Heung-Min, percaya bahwa timnya sanggup menjadi tim pertama yang mengalahkan Manchester City di Premier League musim ini.
City baru mencatat sejarah dengan menjadi tim pertama yang sanggup menang di 15 laga beruntun di Liga Primer, mereka juga sebelumnya sukses menundukkan Manchester United di Old Trafford - tempat sama yang memaksa Spurs kalah 0-1 musim ini.
Namun demikian, penyerang yang semasa bermain di Bundesliga sering dijuluki Sonaldo yakin timnya bisa membuat kejutan pekan ini.
Dalam sepakbola, anda tak pernah tahu. Manchester City memang kuat, mereka sangat bagus dan mencetak banyak gol, tutur Son di FFT.
Namun kami juga tim yang tidak kalah kuat, kami juga mencetak gol. Sepakbola adalah pertandingan 11 lawan 11, ada satu bola, setiap pemain punya dua kaki - mereka cuma manusia biasa, benar bukan?
Tentu saja pertandingan nanti akan sulit, namun saya kira mereka yang jauh lebih tertekan karena mereka sekarang tidak kalah di 15 laga. Kami hanya harus percaya pada diri sendiri dan menikmatinya. Menurut saya kami punya kans besar untuk menang.
Sejak Son bergabung di 2015, Spurs tak pernah kalah dari City dan sang pemain berharap rekor itu berlanjut.
Ya, itu bagus! Saya ingin terus seperti ini - saya tidak ingin kalah. Saya tidak takut pada tim manapun.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan MU, Ini Tim Yang Akan Jadi Ujian Terbesar Bagi City di EPL
Liga Inggris 14 Desember 2017, 21:48 -
Beginilah Puja-puji Guardiola pada David Silva
Liga Inggris 14 Desember 2017, 21:05 -
Guardiola Wajibkan Semua Pemain Bisa Cetak Gol
Liga Inggris 14 Desember 2017, 19:33 -
Berburu Bek Baru, City Prioritaskan Van Dijk
Liga Inggris 14 Desember 2017, 17:45 -
Gambarkan Keperkasaan City, Kompany Cuma Butuh Satu Kata
Liga Inggris 14 Desember 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39