Son Heung-Min: Tottenham 'Lapar' Kesuksesan
Haris Suhud | 8 Juni 2017 01:04
Bola.net - - Penyerang Tottenham, Son Heung-Min, menyatakan timnya lapar akan kesuksesan musim depan. Untuk itu, Tottenham dituntut banyak belajar dari musim ini.
Musim ini Tottenham finis di peringkat dua klasemen dengan mengumpulkan 86 poin satu peringkat di bawah Chelsea yang menjadi juara Premier League. Meskipun belum sukses menyabet gelar, namun tim besutan Mauricio Pochettino ini menunjukkan perkembangan pesat dalam beberapa musim terakhir sebagai penantang gelar.
Tottenham akan memulai lembaran baru musim depan. Son Heung-min melihat rekan-rekannya sangat semangat memenuhi ambisi untuk mewujudkan menjadi juara musim depan.
Kami masih punya banyak hal untuk dipelajari. Kami menjalani sejumlah pertandingan dengan sangat bagus dan kami juga pernah menjalani pertandingan yang tak begitu bagus untuk tim ini dan untuk diri saya sendiri, kami harus belajar dari ini, ucap pemain 24 tahun tersebut.
Kami merupakan tim muda dan kami lapar kesuksesan. Saya melihat saat latihan tiap pemain lapar akan kesuksesan dan ini sangat penting untuk masa depan kami, paparnya.
Son Heung-min sendiri bermain cukup bagus musim ini. Dari 34 penampilan di Premier League, Son mengumpulkan 11 gol dan memberikan enam assist.
Baca Juga:
- Madrid Dipastikan Batal Beli David De Gea
- Kolasinac Berharap Tidak Dipanggil Sebagai 'Hulk' di Arsenal
- Batshuayi: Saya Harus Lebih Banyak Bermain Musim Depan
- Wenger Yakin Kolasinac Bisa Sukses di Premier League
- Sule Tak Terangsang Pindah ke Chelsea
- Demi Datangkan Pemain Baru, Wenger Siaga 24 Jam Musim Panas Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pulisic Tutup Pintu ke Liverpool
Liga Inggris 7 Juni 2017, 18:39 -
Bek Monaco Ini Mengaku Siap Arungi Premier League
Liga Inggris 7 Juni 2017, 13:30 -
Adams Kesal Sarannya Gaet Dier Tak Didengar Arsenal
Liga Inggris 6 Juni 2017, 12:50 -
Eriksen Akui Sulit Menolak Barcelona
Liga Inggris 5 Juni 2017, 23:57 -
Southgate Dukung Kane Jadi Kapten Anyar Inggris
Piala Dunia 5 Juni 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39