Solusi Jitu Dari Mourinho untuk Martial
Asad Arifin | 27 Januari 2017 21:05
Bola.net - - Jose Mourinho tidak ingin persoalan Anthony Martial terus menjadi polemik yang berkepanjangan. Pelatih Manchester United ini mengaku sudah menyiapkan solusi jitu bagi sang winger.
Martial pada musim ini bermain di bawah standar permainan terbaiknya. Pemain asal Prancis ini lantas banyak diisukan akan pindah karena mulai ditepikan oleh Mourinho. Sevilla sudah bersiap untuk menampungnya.
Namun, Mourinho sudah memberikan solusi bagi Martial yakni memberinya kesempatan tampil di laga Piala FA melawan Wigan, Minggu (29/1).
Anthony Martial akan bermain pada hari Minggu dan jika dia bermain apik, ia akan bermain lagi melawan Hull (2/2) di pertandingan selanjutnya. Sesederhana itulah, kata Mourinho.
Martial sudah absen pada dua pertandingan terakhir MU. Hal ini dikabarkan telah membuat Martial tidak bahagia. Namun, Mourinho mengaku tidak mengetahui bagaimana perasaan sang pemain saat ini.
Saya tidak tahu [kondisi Martial setelah tidak bermain]. Saya tidak berbicara dengan pemain tentang bagaimana cara ia menyikapi hal seperti ini, tandas pelatih asal Portugal ini.
Baca Ini Juga:
- Southampton Diyakini Bisa Sulitkan MU
- MU Batalkan Rencana Jual Ashley Young
- Mourinho: United Antusias Jumpa Wigan Athletic
- Neville: Raih Trofi, MU Bisa Dinilai Sukses
- Rashford Sebut Rekor Rooney Momen Langka
- Rashford Tak Permasalahkan Posisinya di MU
- Bantah Rumor Sevilla, Rashford Sebut Mourinho 'Istimewa'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tegaskan MU Serius Kejar Juara EFL Cup
Liga Inggris 26 Januari 2017, 23:02 -
Juve Siap Saingi MU Rebutkan Keita Balde
Liga Italia 26 Januari 2017, 22:14 -
Walcott: Rooney Seorang Pemenang, Saya Punya Jerseynya
Liga Inggris 26 Januari 2017, 19:38 -
Pecah Rekor Gol Dengan Jumlah Laga Lebih Sedikit, Rooney Dipuji Ferguson
Liga Inggris 26 Januari 2017, 19:29 -
Chelsea Conte Mirip MU di Era Ferguson
Liga Inggris 26 Januari 2017, 18:43
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39