Solksjaer: Villa Buat Saya Tersanjung
Editor Bolanet | 22 Mei 2012 00:15
Villa sebelumnya telah memecat Alex McLeish karena buruknya penampilan klub selama musim terakhir. Perwakilan Villa sendiri akhirnya secepatnya mengadakan proses negosiasi dengan pelatih Molde tersebut.Solksjaer sendiri menanggapi ketertarikan mereka dengan tenang.
Penawaran itu selalu membuat saya tersanjung. Saya juga merasa seperti itu ketika dulu Manchester United hendak membeli saya, ujar pelatih Norwegia tersebut.
Para pemain ingin berada di level tertinggi dan begitu juga dengan saya sebagai manajer.
Mungkin saja ada tiga nama yang masih lebih menarik daripada saya.
Saya tahu bahwa Villa berpikir itu sedikit membosankan karena mereka inginkan proses berjalan dengan tenang.
Ada beberapa tawaran dari saya yang membuat mereka kecewa. Saya tidak tahu apa yang tengah mereka pertimbangkan dan apa yang akan mereka lakukan.
Saya tidak memeriksa telepon untuk melihat apakah mereka telah menelepon saya. Mereka akan membutuhkan beberapa waktu.
Itu bukan sesuatu yang saya pikirkan. Selama saya masih terikat kontrak dan bekerja untuk Molde hingga suatu hal lain tercipta. (f365/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aston Villa Pecat Alex McLeish
Liga Inggris 14 Mei 2012, 22:45 -
Review: Tottenham Ancam Arsenal di Tiga Besar
Liga Inggris 6 Mei 2012, 22:00 -
Preview: Aston Villa vs Tottenham, Momen Bagus Spurs
Liga Inggris 6 Mei 2012, 15:30 -
Club Profile 22 Juli 2006, 14:58
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39