Soal Penerus Wenger, Arsenal Lebih Pilih Vieira Ketimbang Henry?
Editor Bolanet | 25 Oktober 2015 17:47
Beberapa nama masuk menjadi kandidat. Terbaru seperti dilansir Sunday People, manajemen Arsenal dikabarkan menginginkan agar eks gelandang sekaligus kapten mereka, Patrick Vieira untuk menjadi penerus Wenger.
Sejatinya bukan hanya Vieira yang menjadi kandidat penerus Wenger. Sebelumnya, nama legenda The Gunners, Thierry Henry lebih kencang disebut-sebut bakal menjadi manajer Arsenal selanjutnya. Henry sendiri kini sedang menempati posisi di tim muda Arsenal.
Meski demikian, pihak manajemen dikabarkan lebih sreg dengan Vieira karena lebih lama berpengalaman di bidang manajerial. Vieira kini memang terikat kontrak dengan Manchester City, di mana ia juga mengisi posisi di tim muda dan cadangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wright: Arsenal Tak Bisa Juara Liga Champions
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 22:00 -
Ancelotti: Skuat City Paling Komplet
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 21:56 -
Dybala Dimonitor MU dan Arsenal
Liga Italia 24 Oktober 2015, 18:24 -
Hoddle: Arsenal Harusnya Beli Chicharito
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 15:40 -
Wenger Akui Pusing Pilih Striker Arsenal
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 11:00
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39