Soal Penalti, Rooney Sebut Keputusan Wasit Sudah Pas
Dimas Ardi Prasetya | 11 Desember 2017 02:27
Bola.net - - Kapten Everton Wayne Rooney menyebut wasit sudah mengeluarkan keputusan yang tepat untuk memberikan hukuman penalti atas pelanggaran yang dilakukan oleh Dejan Lovren.
Pertandingan derby Merseyside antara Liverpool dan Everton berakhir dengan anti klimaks. The Reds memang sempat unggul dulu melalui Mohamed Salah jelang bubaran babak pertama.
Namun Everton bisa menyusul pada menit ke 77. Sebab saat itu wasit memberikan hadiah penalti setelah Dejan Lovren menjatuhkan Dominic Calvert-Lewin di kotak terlarang.
Rooney mengeksekusinya dengan brilian. Namun ia menegaskan bahwa wasit sendiri sudah melakukan keputusan yang tepat, meski diprotes oleh pihak Liverpool.
Saya tahu ke mana saya mengarahkan bola. Saya berlatih kemarin dan syukurlah saya melakukanya dengan benar. Itu adalah keputusan penalti yang jelas, ia mendorongnya dan wasit telah membuat keputusan yang tepat, terangnya pada Sky Sports.
Selain itu, Rooney juga mengaku sempat grogi saat akan menendang bola. Namun untungnya, ia bsa menenangkan diri, berkat bantuan tidak langsung dari Lovren.
Saya harus tetap tenang. Lovren menendang bola dan itu memberi saya waktu, cetus Rooney.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Ini Mengaku Ikut Berjasa Angkut Hazard ke Chelsea
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:47 -
Hasil Pertandingan Liverpool vs Everton: Skor 1-1
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:23 -
Radar Liverpool dan MU Pantau Bek Augsburg
Liga Inggris 10 Desember 2017, 22:38 -
Detik-detik Derby Merseyside, Moreno Alami Cedera Langka
Liga Inggris 10 Desember 2017, 02:20 -
Direktur Liverpool pun Gelap Soal Masa Depan Coutinho
Liga Inggris 10 Desember 2017, 01:40
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39