Smalling Yakin United Bisa Gusur City dan Raih Runner-Up
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 15:33
United saat ini duduk di peringkat empat klasemen sementara, dan harus melewati rival mereka, Arsenal dan Manchester City, untuk bisa finish di posisi runner-up.
Ya, saya pikir kami bisa finish di posisi dua, terutama usai City mendapat hasil kurang bak kemarin. Semuanya amat ketat dan terbuka, terutama untuk merebut posisi kedua dan kami bakal menargetkan itu, terutama ketika kami menghadapi semua lawan di sisa musim ini, tutur Smalling pada Sky Sports.
Kami ingin kembali ke Liga Champions. Itu wajib. Empat besar merupakan posisi minimum. Namun ketika anda sudah mencapainya, posisi dua merupakan target yang realistis, dan jika kami terus bermain seperti ini, saya pikir mengapa tidak kami mematok target yang lebih tinggi, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca vs Man City Dipimpin Gianluca Rocchi
Liga Champions 16 Maret 2015, 22:20 -
'Pemain Man City Tak Lagi Punya Gairah Bermain'
Liga Inggris 16 Maret 2015, 19:57 -
Punya Pacar Idaman, Nasri Malah Selingkuh dengan Lindsay Lohan?
Bolatainment 16 Maret 2015, 18:28 -
Tak Ingin Disebut Bayi Seperti Chelsea, Zabaleta Tak Protes Wasit
Liga Inggris 16 Maret 2015, 14:26 -
City Ditekuk Burnley, Zabaleta Kecewa Tak Dapat Penalti
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 13:17
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40