Smalling: United Harus Keluar dari Kubangan Lumpur
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 10:13
Pasalnya, setan merah kemungkinan besar harus bermain di babak kualifikasi Europa League di rentang waktu tersebut, jika mereka memang gagal masuk ke Liga Champions. Menurut Chris Smalling, skuat United sama sekali belum memikirkan tentang hal itu dan lebih memilih untuk fokus terhadap situasi yang ada saat ini.
Kami tidak pernah benar-benar membicarakan tentang hal itu, namun kami tahu bahwa itulah (finish empat besar) posisi minimal yang perlu kami targetkan, tutur Smalling menurut laporan The Mirror.
Hanya kami, para pemain, yang bisa membuat klub keluar dari kubangan lumpur ini, pungkasnya.
United baru saja kalah dari Stoke City di laga lanjutan Premier League pekan lalu berkat brace yang dibukukan oleh Charlie Adam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Kembali ke Arsenal Musim Depan?
Liga Inggris 2 Februari 2014, 23:18 -
Michael Owen Kritik Aktivitas Belanja Moyes
Liga Inggris 2 Februari 2014, 16:44 -
Neville: Performa Man City Ingatkan Saya Kepada United
Liga Inggris 2 Februari 2014, 11:30 -
Neville: City dan Chelsea Tumpuan Premier League di Eropa
Liga Champions 2 Februari 2014, 11:07 -
Young Sanggah United Kalah Karena Angin
Liga Inggris 2 Februari 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23