Smalling: MU Tak Boleh Terpeleset Lagi
Editor Bolanet | 4 Januari 2016 01:31
Kemenangan 2-1 atas Swansea di di Old Trafford merupakan kemenangan pertama kali setelah tak pernah menang di delapan laga. Dua gol MU dalam pertandingan tersebut masing disumbangkan oleh Anthony Martial dan Wayne Rooney. Sementara satu gol Swansea berkat Gylfi Sigurdsson.
Bulan Desember bulan yang buruk dan kemenangan ini sangat membahagiakan, kata Smalling pada MUTV.
Ini adalah awal yang baik untuk memulai tahun dan kami tak boleh terpeleset mulai sekarang. Kami harus memastikan selalu bisa bermain seperti ini, lanjutnya.
Pada pekan selanjutnya MU akan bertemu Newcastle. Tapi sebelum itu, MU akan menjalani kompetisi FA Cup menghadapi Sheffield Utd. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruud Gullit Kritik Habis Memphis Depay
Liga Inggris 3 Januari 2016, 20:53 -
Juventus Saingi MU Kejar 'Anthony Martial' Jilid Dua
Liga Italia 3 Januari 2016, 18:51 -
Van Gaal Akui Buang-buang Waktu Kontra Swansea
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:52 -
Van Gaal: Saya Hanya Ingin Membuang Waktu
Liga Inggris 3 Januari 2016, 17:46 -
Kerja Keras di Juve, Pogba Anggap Man United Seperti Tempat Liburan
Liga Champions 3 Januari 2016, 15:16
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39