Smalling: MU Kecewa, Tapi Akan Bangkit
Editor Bolanet | 29 Oktober 2015 10:11
The Red Devils harus tersingkir di ajang Capital One Cup setelah kalah lewat adu penalti dengan skor 1-3. Adu penalti harus dilakukan setelah kedua tim bermain imbang tanpa gol selama 120 menit.
Usai pertandingan, Smalling memberikan komentarnya dan bagaimana kondisi ruang ganti usai hasil mengecewakan itu.
Semua orang sangat 'datar' di ruang ganti. Saya pikir kami memberikan segalanya selama 120 menit dan saya pikir kami semakin menguat. Kami punya cukup banyak peluang, tapi kami hanya tak bisa memaksimalkannya, ujarnya.
Saya pikir kami akan mengatasi kekecewaan ini malam ini, tapi besok kami harus mengalihkan perhatian kami segera untuk laga hari Sabtu. Ini adalah laga besar lainnya, sebuah laga tandang, dan kami harus memberikan respon, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi: Van Gaal Tak Peduli Dengan Nama Besar Pemain
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 23:19 -
Meulensteen: Rooney Sekarang Terkekang di MU
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 22:54 -
Menurut Henry, Martial Bermain Layaknya Striker Berpengalaman
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 19:46 -
Karena Wenger, Arsenal Gagal Gaet Schneiderlin
Liga Inggris 28 Oktober 2015, 18:34 -
Menanti Aksi Magis Produk Akademi Manchester United
Editorial 28 Oktober 2015, 15:54
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39