'Skuad Mahal, Pertahanan United Memalukan'
Editor Bolanet | 30 September 2014 11:22
Buruknya lini belakang United amat kentara musim ini, terutama kala dihantam kebangkitan Leicester City dua pekan silam, plus sejauh ini mereka sudah kebobolan 9 gol dan hanya mencatat dua clean sheet. Problem itulah yang disorot kolumnis The Mirror, Robbie Savage.
Van Gaal sudah mengoceh soal ia butuh waktu menerapkan filosofinya, apakah itu tiga pemain belakang, formasi intan di tengah atau apapun itu. Namun bagaimana dengan filosofi untuk menjaga gawang Anda tak kebobolan? sindirnya.
Savage yang juga eks United menambahkan, Cara United dicabik-cabik pada setengah jam terakhir di Leicester amat memalukan. Setelah membelanjakan 150 juta poundsterling, Van Gaal harusnya bisa menyusun skuad yang mampu bertahan dengan benar.
Toh, pria asal Wales itu tetap meyakini United bakal menarik ditonton dalam panduan Van Gaal. Tapi mereka perlu mencetak tiga atau empat gol tiap pekan untuk menang, karena pintu belakang mereka begitu terbuka lebar, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Hebohnya Suporter Manchester United vs West Ham
Open Play 29 September 2014, 23:47 -
Man United Tertarik Boyong Ogbonna
Liga Inggris 29 September 2014, 23:03 -
Tiga Klub Ini Siap Tampung Ashley Young
Liga Inggris 29 September 2014, 22:19 -
Evra Beber Resep Fergie Jadikan MU Sebagai Klub Juara
Liga Inggris 29 September 2014, 19:09 -
Evra: Fergie Minta Saya Bujuk Pogba Bertahan di MU
Liga Inggris 29 September 2014, 18:47
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39