Skrtel Tolak Tawaran Kontrak Liverpool
Editor Bolanet | 4 Juni 2015 20:27
Kontrak pemain berusia 30 tahun itu tersisa satu tahun lagi. Liverpool pun sudah melakukan langkah-langkah negoisasi untuk memperpanjang masa kerja bek plontos itu di Anfield.
Akan tetapi, tawaran Liverpool itu justru membuat Skrtel cukup tersinggung. Ia menolak tawaran tersebut sembari mengungkapkan bahwa tawaran itu tak layak bagi pemain yang masih bugar seperti dirinya.
Tawaran itu sungguh tak bisa diterima. Saya rasa kontrak seperti ini ditawarkan pada pemain yang usianya jauh lebih tua dari pada saya atau pemain yang kesehatannya bermasalah, ketus Skrtel seperti dilansir Liverpool Echo.
Kontrak yang ditawarkan pada saya sungguh tak bisa diterima. Jadi saya tak menandatanganinya. Kontrak saya masih tersisa satu tahun lagi dan ada beberapa spekulasi tentang ketertarikan beberapa klub. Kita lihat saja apa yang terjadi, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Wonderkid Pencetak 97 Gol Ini Pilih Liverpool Ketimbang Chelsea
- Origi Puji Rodgers Sebagai Manajer World Class
- MU Tak Kapok Coba Rayu Sterling
- Origi Yakin Bisa Bawa Liverpool Juara Premier League
- Ke Juve, Neto Ucapkan Selamat Tinggal Pada Fiorentina
- Liverpool Siapkan 15 Juta Euro Untuk Gaet Winger Madrid
- Balotelli Diklaim Sudah Tidak Punya Masa Depan di Liverpool
- Legenda Liverpool Kecewa Dengan Performa Markovic
- Carragher Yakin James Milner Bisa Jadi Kapten Liverpool
- Madrid Diklaim Tak Tertarik Sterling
- Madrid Siapkan 60 Juta untuk Sterling
- Rodgers Tetap Jadi Manajer Liverpool Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ke Juve, Neto Ucapkan Selamat Tinggal Pada Fiorentina
Liga Italia 3 Juni 2015, 22:51 -
Liverpool Siapkan 15 Juta Euro Untuk Gaet Winger Madrid
Liga Inggris 3 Juni 2015, 21:04 -
Balotelli Diklaim Sudah Tidak Punya Masa Depan di Liverpool
Liga Inggris 3 Juni 2015, 19:26 -
Legenda Liverpool Kecewa Dengan Performa Markovic
Liga Inggris 3 Juni 2015, 19:13 -
Carragher Yakin James Milner Bisa Jadi Kapten Liverpool
Liga Inggris 3 Juni 2015, 18:18
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23