Skrtel Akui Liverpool Kesulitan Cari Ganti Suarez
Editor Bolanet | 3 Agustus 2014 05:35
Suarez memutuskan untuk menerima pinangan di musim panas ini, meski musim lalu ia memainkan peran yang amat vital di The Reds. Ia mencetak 31 gol di Premier League dan membawa klub kembali bermain di Liga Champions usai absen sekian lama.
Amat sulit menggantikan Luis karena ia adalah salah satu striker terbaik di dunia. Akan sulit menggantikan gol yang ia berikan pada kami dan juga sosoknya di ruang ganti, tutur Skrtel pada LiverpoolFC.com.
Namun kami sudah mendatangkan beberapa pemain di musim panas ini dan kami ingin menunjukkan Liverpool bukan hanya satu pemain. Kami akan bekerja sebagai tim dan ingin menunjukkan kekuatan kami sekali lagi, pungkasnya.
Sejauh ini, Liverpool sudah berhasil mendaratkan Rickie Lambert dan Divock Origi untuk memperkuat lini depan mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Tantang Liverpool atau Manchester City di Final ICC
Liga Inggris 2 Agustus 2014, 23:47 -
Rebut Trofi, Rodgers Gunakan Teori 'Sakit Hati' United
Liga Inggris 2 Agustus 2014, 22:49 -
Rodgers: Balotelli Talenta Nomor Wahid
Liga Inggris 2 Agustus 2014, 21:09 -
10 Transfer Paling Dinanti di Premier League
Editorial 2 Agustus 2014, 10:00 -
5 Alasan Liverpool Tak Akan Juara Premier League 14/15
Editorial 2 Agustus 2014, 09:05
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39