Logo Anyar Manchester City Tuai Sindiran

Editor Bolanet | 25 Desember 2015 17:59
Logo Anyar Manchester City Tuai Sindiran
Logo baru Manchester City. (c) UKIP
- Manchester City baru saja meluncurkan logo anyar mereka untuk musim mendatang. Hanya saja, belum laga logo tersebut diluncurkan, aneka sindiran sudah dituai oleh The Citizen.


Dalam logo Man City, terdapat emblem menyerupai mawar merah di bagian tengah, tepat di bawah emblem perahu. Emblem mirip mawar itulah yang menjadi sasaran sindiran dengan cara diganti dengan emblem drum minyak.


Berikut gambarnya:



Mungkin sindirian ini didasari oleh status kepemilikan Man City yang dipegang oleh Syeikh Mansour bin Zayed Al Nahyan, sang taipan minyak asal Abu Dhabi.


Ada-ada saja ya Bolaneters. [initial]

  (twit/asa)