Sindir Madrid, MU Luncurkan Arloji Resmi
Editor Bolanet | 2 September 2015 10:39
Menariknya, peluncuran arloji tersebut terjadi tak lama usai United dan Real Madrid gagal meresmikan transfer David de Gea, lantaran dokumen terkait kesepakatan kedua klub tak diserahkan tepat waktu pada pihak La Liga.
United lantas sempat mengeluarkan pernyataan resmi seputar hal tersebut dan seolah menuding keterlambatan Madrid sebagai biang keladi dari batalnya transfer sang kiper.
Tak heran jika ada banyak media Eropa yang lantas menilai peluncuran arloji anyar klub sebagai bentuk sindiran pada Madrid, untuk terus memperhatikan ketepatan waktu kala menjalin kerja sama penting dengan tim lain.
Jam tangan buatan Bulova sendiri dihiasi dengan tulisan 1878 dengan warna hijau dan kuning, melambangkan tahun berdirinya klub - yang kala itu masih bernama Newton Heath. Sementara angka tujuh mendapat warna merah untuk melambangkan pemain legendaris yang mengenakan nomor punggung tersebut.
Terakhir, arloji yang dibanderol dengan harga 475 euro ini juga menambahkan angka 23 dengan warna hitam, sebagai perlambang atas duka tragedi kecelakaan pesawat di Munich, yang menewaskan sebagian besar skuat MU di tahun 1958. [initial]
(manu/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kegagalan Transfer De Gea Buat Madrid & MU Nampak Bodoh
Liga Inggris 1 September 2015, 21:22 -
Madrid Tak Bakal Ajukan Banding Untuk Transfer De Gea
Liga Spanyol 1 September 2015, 20:26 -
Panggung Perkenalan De Gea di Bernabeu Terpaksa Dibongkar
Bolatainment 1 September 2015, 20:07 -
De Gea Gagal Dibeli, Ini Pernyataan Resmi Madrid
Liga Spanyol 1 September 2015, 19:50 -
Transfer De Gea Disabotase Florentino Perez?
Liga Spanyol 1 September 2015, 18:31
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39