Silva Anggap Laga Lawan Arsenal Tak Tentukan Gelar Juara
Editor Bolanet | 21 Desember 2015 11:00
Manchester City akan menghadapi The Gunners di lanjutan kompetisi Premier League malam nanti. Banyak orang menganggap kedua tim sebagai klub yang punya peluang terbesar untuk menjadi yang terbaik di Inggris pada akhir musim.
Namun Silva menolak membuat prediksi yang terlalu ambisius mengenai pertandingan tersebut.
Arsenal adalah saingan terberat kami, dan ini adalah pertandingan yang penting. Namun tidak akan menentukan apapun, jelas Silva pada Daily Mail.
Jelas, Arsenal merupakan tim yang bisa jadi juara. Dengan pemain yang mereka punya, mereka punya semuanya untuk menjadi juara.
Bagi kami, ini hanya akan berarti kemenangan. Ketika Anda menang, Anda akan merasa percaya diri dan Anda akan punya banyak pengalaman untuk bisa memenangkan gelar juara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Disarankan Tak Mainkan Sanchez
Liga Inggris 20 Desember 2015, 16:31 -
MU, Chelsea, atau City, Guardiola Akan Tentukan Hari Ini
Liga Inggris 20 Desember 2015, 15:55 -
Pellegrini Dukung Guardiola Latih Manchester City
Liga Inggris 20 Desember 2015, 10:10 -
Sterling: Transfer Mahal Tak Jadi Soal
Liga Inggris 20 Desember 2015, 05:00 -
De Bruyne: Saya Beda dengan Luis Suarez
Liga Inggris 20 Desember 2015, 03:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39