Silva Anggap City Tak Perlu Ubah Gaya Main
Editor Bolanet | 28 November 2015 20:00
City baru saja menelan dua kekalahan beruntun, masing-masing atas Liverpool dan Juventus di Premier League dan Liga Champions.
Gaya permainan kami adalah menguasai bola, terus tampil dominan, dan menciptakan peluang. Kami harus bermain seperti itu ketika menghadapi semua lawan, tak peduli seperti apa gaya mereka, apakah mereka akan terus memberi tekanan atau hanya menunggu di belakang, tutur Silva pada reporter.
Saya kira gaya permainan kami tak harus banyak berubah, karena itu sudah amat efektif selama ini.
Southampton (lawan City berikutnya-red) adalah tim yang bagus dan ini akan sulit - apakah mereka akan terus menekan? Saya tidak tahu, namun Anda hanya harus bermain dengan cara yang Anda tahu dan mungkin menggunakan cara lain di masa mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal: Vardy Mirip Van Nistelrooy
- Mourinho ke Pochettino: Kami Teman, Tapi Bukan Teman Dekat
- 'Jurgen Klopp Diciptakan Untuk Liverpool'
- Kehebatan Vardy, Dari Ruang Cryotherapy Hingga Analisis Lawan
- Jurgen Klopp Siapkan Joe Allen Untuk Lawan Swansea
- Tottenham Keluhkan Jadwal, Mourinho Beri Komentar Dan Sindiran
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Terus Rayu Lionel Messi
Liga Inggris 27 November 2015, 23:45 -
Pellegrini Isyaratkan Mau Terima Messi di City
Liga Inggris 27 November 2015, 23:02 -
Disiksa Alex Sandro, City Kalap dan Layangkan Tawaran ke Juve
Liga Champions 27 November 2015, 18:30 -
Diminta City, Direktur Bayern Ogah Gandoli Guardiola
Liga Inggris 27 November 2015, 09:53 -
Juventus Punya Dua Pekerjaan Rumah
Liga Champions 27 November 2015, 09:41
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39