'Sikutan Fellaini Akan Ditindak FA'
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 06:29
Kedua tim tidak mendapat hukuman atas insiden, yang terjadi dalam laga dengan skor akhir 1-1 di Old Trafford kemarin malam. Meski begitu, kejadian ini memancing banyak reaksi di Inggris.
Anda bisa lihat mereka berdua ingin merebut gola. Mereka berdua datang dari situasi yang sama. Anda bisa mengerti dari situasi wasit, mengapa ia tidak melihatnya, tutur Shearer pada BBC.
Fellaini, tanpa ragu, akan dihukum karena penggunaan siku. Saya kira Robert Huth tidak akan tidur nyenyak malam ini. Saya kira ia juga bisa mengharap adanya panggilan dari FA karena tarikan rambut tersebut.
Harus ada konsistensi. Jika Dele Alli mendapat hukuman tiga laga atas apa yang ia lakukan pekan lalu, maka mereka juga harus melihat hal ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Leicester City: Skor 1-1
Liga Inggris 1 Mei 2016, 22:04 -
Mourinho Tetap Terima Bayaran Meski Tak Jadi ke MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:33 -
Wenger Minta Maaf pada Fans Arsenal
Liga Inggris 1 Mei 2016, 16:20 -
Pemain Leicester Ini Ternyata Pernah Ditolak MU
Liga Inggris 1 Mei 2016, 15:21 -
Louis van Gaal: Saya Pelatih MU Musim Depan
Liga Inggris 1 Mei 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39