Sikut United, City Siap Bungkus Cuadrado
Editor Bolanet | 20 November 2014 08:31
United sebelumnya sudah berulang kali dihubungkan dengan pemain Kolombia tersebut, namun Manuel Pellegrini dilaporkan telah ikut terjun di arena perebutan winger berusia 26 tahun tersebut.
City bakal mengalahkan tawaran United, yang tengah dililit masalah finansial, untuk mendapatkan pemain yang kontraknya masih tersisa hingga tahun 2019 itu.
Belum lama ini, United mengumumkan terjadinya penurunan pemasukan usai mereka absen di Liga Champions. Menurut laporan yang diturunkan oleh Sky Sports, City bakal memanfaatkan situasi kubu Old Trafford dengan mengajukan penawaran pada Fiorentina.
Cuadrado sejauh ini sudah mencetak satu gol dan tiga assist dari sembilan penampilannya bersama La Viola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Kehilangan Bek Handalnya Selama Tiga Pekan
Liga Italia 19 November 2014, 23:55 -
Scott Sinclair Isyaratkan Hengkang Dari Manchester City
Liga Inggris 19 November 2014, 19:30 -
Fernando Harap Chelsea Segera Terpeleset
Liga Inggris 19 November 2014, 14:23 -
Jajaran Pemain Underrated di Premier League
Editorial 19 November 2014, 11:58 -
Lichtsteiner Akan Ditukar Nastasic?
Liga Champions 19 November 2014, 11:17
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39