Siap Buka Nego Soal Kontrak Baru di MU, Marcus Rashford Hadapi Dilema Besar, Kok Bisa?
Ari Prayoga | 12 Januari 2022 05:42
Bola.net - Marcus Rashford menghadapi dilema besar terkait masa depannya dengan munculnya kabar bahwa ia siap membuka negosiasi kontrak baru dengan Manchester United.
Kontrak Rashford bersama Manchester United akan berakhir pada musim panas 2023 mendatang. Setan Merah memiliki opsi untuk memperpanjangnya selama setahun.
Karena itu, proses negosiasi kontrak baru antara kedua belah pihak sepertinya akan segera digelar dalam waktu dekat, kemungkinan sebelum musim 2021/22 ini berakhir.
Dilema Marcus Rashford
Dilansir Daily Mail, Rashford kabarnya masih memiliki komitmen penuh terhadap Manchester United. Namun, situasi belakangan ini bisa jadi membuat pemain 24 tahun itu menghadapi dilema.
Rashford saat ini tengah menjadi sorotan karena performanya di Manchester United dianggap mengalami penurunan drastis, terutama sejak era kepelatihan Ralf Rangnick.
Sebagai pemiliki nomor punggung 10 di skuad Manchester United, Rashford dianggap gagal memenuhi ekspektasi tinggi yang disematkan fans Setan Merah padanya.
Bertahan atau Hengkang?
Meski hati Rashford tetap ingin bertahan di Manchester United, akan tetapi beberapa musim ke depan bakal menjadi puncak kariernya dan ia pun tak mau menyia-nyiakannya.
Artinya, Rashford kini sudah mulai harus berpikir apakah ia akan bertahan di Old Trafford dengan segala kesulitan yang ia alami atau mencari tantangan baru di klub lain.
Satu lagi faktor penentu masa depan Rashford adalah siapa yang bakal menjadi manajer baru Manchester United musim depan menggantikan Rangnick.
Klasemen Premier League
Sumber: Daily Mail
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aston Villa vs Manchester United, Philippe Coutinho Debut?
Liga Inggris 11 Januari 2022, 21:00 -
Pergelangan Kaki Sobek, Diogo Dalot Bisa Bermain Lawan Aston Villa
Liga Inggris 11 Januari 2022, 20:40 -
Diiinginkan Manchester United, Boubacar Kamara Minta Gaji Segini
Liga Inggris 11 Januari 2022, 20:20 -
Ralf Rangnick Benarkan Tolak Permintaan Transfer Dean Henderson
Liga Inggris 11 Januari 2022, 20:00 -
Diincar Manchester United, Brighton Pasrah Jika Yves Bissouma Pergi
Liga Inggris 11 Januari 2022, 19:40
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39