Sherwood: City Mainkan Sepakbola Sejati
Editor Bolanet | 30 Januari 2014 08:11
Menurut Sherwood, Manchester City adalah tim yang mewakili bagaimana sepakbola seharusnya dimainkan. Meski itu tak bagus untuk tim lawan, namun ia tak ragu menyebut The Citizens layak untuk memenangkan Premier League.
Anda ingin tim seperti mereka untuk terus melaju dan memenangkan gelar juara, karena mereka tampil amat menghibur, tutur Sherwood pada reporter.
Saya tahu bahwa itu tidak bagus untuk tim lawan, atau manajer yang akan menghadapi mereka, namun percayalah, mereka menunjukkan semua kemampuan mereka dan itulah bagaimana seharusnya anda memainkan cara sepakbola, pungkasnya.
City kini memuncaki klasemen sementara Premier League dengan raihan poin 53. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dzeko Siap Potong Gaji Demi Dortmund
Liga Inggris 29 Januari 2014, 23:49 -
Bentaleb Tak Menyangka Tembus Tim Utama Spurs
Liga Inggris 29 Januari 2014, 23:28 -
PSG Siap 'Adu Kaya' Dengan Manchester City
Liga Champions 29 Januari 2014, 20:37 -
Manchester City Siapkan Tawaran Untuk Mangala
Liga Inggris 29 Januari 2014, 17:41 -
Samir Nasri Diprediksi Siap Tampil Lawan Barcelona
Liga Champions 29 Januari 2014, 16:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39