Shearer: Fabregas 'Hilang' Lawan Manchester City
Editor Bolanet | 17 Agustus 2015 13:50
Pada pertandingan itu, The Blues yang merupakan juara bertahan gagal mengatasi perlawanan tuan rumah The Citizens. Anak asuh Jose Mourinho tersebut digelontor tiga gol tanpa balas oleh City.
Dan salah satu pemain yang penampilannya paling buruk dalam pertandingan itu di skuat Chelsea adalah Cesc Fabregas.
Fabregas tak terlihat seperti dia tahu apakah dia bermain sebagai gelandang menyerang atau gelandang bertahan. Dia tak seperti keduanya, ujarnya.
Dia tak dalam posisi membantu Matic saat City menyerang. Dia juga tak melakukan apapun saat menyerang. Dia tak memainkan bola berbahaya untuk Diego Costa dan penyerang Chelsea lainnya, dia tak terlibat aktif saat dia di lapangan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Berguna, Cole Akhirnya Dilepas Roma
Liga Italia 16 Agustus 2015, 22:38 -
Chelsea Segera Tuntaskan Transfer Dua Pemain Ini?
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 22:25 -
Hazard: Chelsea Harus Kuat di Laga Tandang
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 19:20 -
Eden Hazard Sudah Siap Antar Chelsea Raih Gelar Lagi
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 18:53 -
Pemain Bintang Gabung Tim Kecil, Hazard Nilai EPL Semakin Seru
Liga Inggris 16 Agustus 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39