Shaw Tumbang, Van Gaal Tak Habis Pikir dengan Badai Cedera United
Editor Bolanet | 24 November 2014 14:32
- Manajer Manchester United, Louis Van Gaal, mengaku tak habis pikir dengan badai cedera yang tengah menimpa timnya, usai Luke Shaw mengalami problem engkel pasca laga melawan pekan lalu.
Selain tak punya banyak stok pemain, badai cedera juga membuat Van Gaal tak bisa membuat tim bermain konsisten lantaran ia harus terus mengubah susunan pemain di tiap pertandingan.
Luke Shaw mengalami cedera engkel. Ini bukan cedera yng sama, yang ia pernah ia alami sebelumnya. Kita harus melihat dan menunggu. Sungguh saya tak habis pikir dengan semua cedera yang kami alami, tutur Van Gaal pada Daily Star.
Saya sendiri yakin dengan keputusan saya memainkannya (Shaw, di laga melawan Arsenal). Inilah kehidupan seorang manajer, hasil pertandingan selalu memberikan alasan untuk anda untuk menurunkan atau tidak menurunkan seorang pemain, pungkasnya. [initial]
(dst/rer)
Selain tak punya banyak stok pemain, badai cedera juga membuat Van Gaal tak bisa membuat tim bermain konsisten lantaran ia harus terus mengubah susunan pemain di tiap pertandingan.
Luke Shaw mengalami cedera engkel. Ini bukan cedera yng sama, yang ia pernah ia alami sebelumnya. Kita harus melihat dan menunggu. Sungguh saya tak habis pikir dengan semua cedera yang kami alami, tutur Van Gaal pada Daily Star.
Saya sendiri yakin dengan keputusan saya memainkannya (Shaw, di laga melawan Arsenal). Inilah kehidupan seorang manajer, hasil pertandingan selalu memberikan alasan untuk anda untuk menurunkan atau tidak menurunkan seorang pemain, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Barter Shaqiri dan Herrera Direstui Van Gaal
- Bench MU Disiram Anggur, Fletcher Sumpahi Fans Arsenal
- Rekan Sibuk Berjuang, Kiper Liverpool Ini Ketiduran di Bench
- Cetak Golazo ke Gawang Liverpool, Jedinak Takjub Sendiri
- Mourinho Puji Pertahanan Rapat Sepuluh Pemain West Brom
- Podolski Tuntut Arsene Wenger Bertindak Adil
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Arsenal, Ini Kata Chris Smalling
Liga Inggris 23 November 2014, 22:27 -
'Manchester United Akan Finish di Empat Besar'
Liga Inggris 23 November 2014, 19:39 -
Gary Neville Puji Penampilan Bek Muda Manchester United
Liga Inggris 23 November 2014, 19:17 -
Manchester United Menang, Falcao Pun Senang
Liga Inggris 23 November 2014, 18:51 -
Liga Inggris 23 November 2014, 18:35
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39