Shaw Siap Menebus Masa Absennya
Editor Bolanet | 26 September 2014 23:00
Saat United menghadapi QPR dan Leicester, Shaw hanya duduk di bangku cadangan. Dan kini, kepada United Review, ia menyatakan kesiapannya melakoni debut di partai kompetitif.
Cedera itu membuat saya sedikit kecewa karena sebelumnya saya tak pernah cedera begitu lama. Saya cukup terganggu, tapi sekarang saya sudah kembali berlatih selama dua pekan terakhir.
Sekarang saya sudah bangkit dan siap bermain dan saya berharap tak cedera lagi dan tetap bugar sepanjang musim ini. kata pemain 19 tahun itu.
Sabtu (27/09) esok The Red Devils akan menjamu West Ham. Bagi Shaw ini adalah saat yang tepat menunjukkan hasil kerja keras setelah kekalahan atas Leicester City.
Kami tahu kalah seperti lawan Leicester sama sekali tidak bagus. Kami adalah Manchester United. Kami tak bisa melepaskan keunggulan begitu saja. Sejak itu kami bekerja keras dalam latihan dan semoga semuanya terbayarkan. imbuh Shaw.
Pertandingan United versus West Ham, rencananya ditayangkan live oleh Indosiar mulai pukul 21.00 WIB. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Wenger: Penyerang-penyerang Terbaik Ada di Premier League
- Chelsea Siapkan Tawaran 150 Juta Euro Untuk Messi?
- Rodgers Ingin Derby Merseyside Jadi Titik Bangkit Liverpool
- Mourinho Akan Gempur Aston Villa Dengan Kekuatan Penuh
- Tantang Man United, Noble Haramkan West Ham Parkir Bus
- Preview: United vs West Ham, Teror Tim Tamu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andy Cole: Trauma Cedera Hilang, Falcao Akan Cetak Gol
Liga Inggris 25 September 2014, 17:08 -
Van Gaal Masih Ngebet Gaet Vidal
Liga Inggris 25 September 2014, 16:04 -
Kaos Ejekan Untuk United Beredar di London
Bolatainment 25 September 2014, 15:51 -
Bos West Ham: Manchester United Sekarang Tak Normal
Liga Inggris 25 September 2014, 15:09 -
Big Sam: United Harusnya Dukung Moyes
Liga Inggris 25 September 2014, 14:47
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39