Shaw Sadari Pentingnya Arti Laga Derby Manchester
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 19:35
Derby kota Manchester akan tersaji di Etihad Stadium pada tanggal 2 November mendatang. Seperti layaknya laga-laga derby lainnya di seluruh dunia, laga itu berlangsung panas dan sengit. Kemenangan menjadi hal yang wajib diraih bagi salah satu dari klub yang bertanding.
Hal itu disadari betul oleh Shaw. Ia mengaku paham betul pentingnya laga tersebut bagi para fans dan juga pihak klub sendiri.
Sudah jelas apa arti laga ini bagi para fans dan juga bagi pihak klub. Saya rasa saya tak perlu diberi tahu tentang hal tersebut dan rekrutan-rekrutan baru lainnya juga sudah paham tentang hal itu, ujarnya seperti dilansir Fourfourtwo.
Saya sudah melihatnya dalam beberapa tahun terakhir dan saya sudah melihat betapa besar arti laga tersebut bagi semua orang. Laga itu adalah laga terbesar di sepakbola setelah Piala Dunia dan final Liga Champions. Laga itu adalah momen yang masif bagi semua pihak yang terlibat di dalamnya. Kami harus keluar menyerang hari Minggu mendatang, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Robson: Fellaini Sudah Nyaman di United Sekarang
- Mata: Kaki Kiri Istimewa, Januzaj Akan Jadi Pemain Luar Biasa
- Kolarov: Jika Remehkan MU, Kami Akan Kalah
- Neville: Van Persie Bersinar Karena Rooney dan Falcao Berhalangan
- Neville: Di Maria Mengecewakan
- Shaw: Ayah Saya Sudah Bukan Fans Chelsea
- Dibidik MU, Sinkgraven Tak Mau Berspekulasi
- Shaw: Rooney Benci Jadi Penonton
- Shaw: Van Persie Hanya Sering Kurang Beruntung
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luke Shaw Akui Ketangguhan De Gea dan Courtois
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:14 -
Pogba Jadikan Yaya Toure Sebagai Panutan
Liga Italia 27 Oktober 2014, 22:12 -
Aguero Tak Peduli Insiden Gerrard Terlepeset
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 14:04 -
Allardyce: West Ham Tidak Menolong Chelsea
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 13:43 -
Aguero: Balotelli Gila, Tapi Semua Sayang Dia
Bolatainment 27 Oktober 2014, 12:19
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39