Sharpe: Saya Tak Tahu Van Gaal Itu Jenius Atau Gila
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 15:00
Sharpe sendiri telah tampil hampir di 200 laga bersama MU di delapan tahun masa baktinya di Old Trafford. Namun baru-baru ini dirinya mengatakan bahwa dirinya tak yakin sepenuhnya dengan apa yang dilakukan Van Gaal bersama The Red Devils.
Ada garis tipis antara jenius dan gila, dan saya tak terlalu yakin di sisi garis mana Van Gaal saat ini, ujarnya.
Terkadang saya pikir dia brilian, tapi di lain kesempatan saya pikir dia telah gila. Seperti saat melawan Arsenal, di mana dia memainkan Carrick dan Schweinsteiger, pasangan yang bukanlah paling cepat, tandasnya.
Manchester United baru saja kalah tiga gol tanpa balas saat melawan Arsenal akhir pekan lalu. Saat itu, hanya butuh waktu 19 menit saja sejak laga dimulai untuk mencetak tiga gol kemenangan itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat Kejadian Sepatu Melayang di Muka, Beckham Tetap Hormati Ferguson
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 22:48 -
Hingga Sekarang Beckham Masih Tetap Segan pada Ferguson
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 22:23 -
Setelah MU, Mertesacker Yakin Arsenal Bisa Lumpuhkan Munchen
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 21:18 -
Cruyff Kritik Habis Gaya Main Louis van Gaal yang Tak Menghibur
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 20:41 -
Sevilla Bantah Akan Tampung Victor Valdes
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 20:32
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39