Shaqiri Tak Mau Buka Mulut Soal Isu Liverpool
Dimas Ardi Prasetya | 11 Juni 2018 01:06
Bola.net - - Gelandang asal Swiss Xherdan Shaqiri menolak untuk berkomentar terkait gosip yang mengkaitkan dirinya dengan .
Musim lalu, Shaqiri gagal membawa klubnya yakni Stoke City bertahan di pentas Premier League. Akhirnya Stoke terpaksa harus terdegradasi.
Pada akhirnya, hal itu membuat klausul rilis dalam kontraknya aktif. Ia bisa pergi dari Stoke dengan harga hanya 12 juta Pounds saja.
Hal ini disebut membuat manajer Liverpool Jurgen Klopp tertarik kepadanya. Klopp pun disebut siap untuk mendatangkan Shaqiri ke Anfield musim panas ini.
Fokus ke Piala Dunia
Shaqiri lantas ditanya terkait gosip itu. pemain berusia 26 tahun menolak berkomentar karena ia sekarang ini hanya ingin fokus membantu timnya di Piala Dunia 2018 di Rusia.
Saya tidak bisa mengatakan apa-apa kepada Anda sekarang. Saya pikir agen saya akan mengurus masa depan saya, kata Shaqiri kepada wartawan ketika ditanya tentang masa depannya.
Saya fokus pada tim nasional sekarang, sambungnya seperti dilansir Sportsmole.
Banyak Pesaing
Shaqiri adalah pemain yang serba bisa. Ia bisa bermain di lebih dari tiga posisi meski posisi utamanya adalah winger kanan.
Oleh sebab itulah, klausul rilisnya yang murah juga membuatnya dikejar beberapa klub. Di antaranya adalah Tottenham, Southampton dan Everton.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Solusi Krisis Kiper, Liverpool Bidik Pilar Burnley
Liga Inggris 10 Juni 2018, 17:54 -
Transfer Fekir Gagal, Fans Liverpool Tidak Peduli
Liga Inggris 10 Juni 2018, 07:00 -
Fatwa Ulama Inggris untuk Pemain Sepakbola di Bulan Puasa
Bolatainment 10 Juni 2018, 06:45 -
Mohamed Salah: Mesir Akan Ukir Sejarah di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 10 Juni 2018, 05:31 -
Negosiasi Buntu, Lyon Konfirmasi Nabil Fekir Gagal ke Liverpool
Liga Inggris 10 Juni 2018, 02:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39