Sering Jadi Cadangan, Giroud Tak Khawatir
Editor Bolanet | 5 September 2016 08:00
Pemain berusia 29 tahun baru sekali tampil di Premier League sejauh ini - sebagai pengganti di menit ke-78 ketika timnya bermain imbang 0-0 melawan Leicester di pekan kedua.
Jika memang saya diremehkan, saya tidak yakin akan itu, namun saya memulai musim dengan duduk di bangku cadangan karena saya baru kembali dari liburan pada 9 Agustus. Saya tidak ada di tim untuk pertandingan pertama. Di laga kedua, saya baru berlatih dua hari. Ini logis, tutur Giroud pada Daily Mail.
Di pertandingan terakhir, saya harusnya bermain, namun seorang pemain cedera, dan itulah yang terjadi. Setelah persiapan dua pekan, seorang pemain tak mungkin siap sepenuhnya.
Secara perlahan, saya berharap bisa bermain lebih sering dan menemukan lagi kebugaran saya. Seperti musim lalu. Ini hanya soal persiapan dan saya tidak khawatir. [initial]
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesut Ozil Sudah Ramal Gabung Madrid dan Arsenal Sejak Muda
Liga Inggris 4 September 2016, 23:32 -
Pires Bela Filosofi Andalan Wenger
Liga Inggris 4 September 2016, 23:28 -
Menurut Vardy, Mudah Baginya Untuk Tolak Pinangan Arsenal
Liga Inggris 4 September 2016, 19:10 -
Karisma Wenger Bikin Xhaka Terpesona
Liga Inggris 4 September 2016, 18:05 -
Jens Lehmann Kaget Arsenal Beli Mahal Mustafi
Liga Inggris 4 September 2016, 15:41
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39