Sepak Terjang Klopp Curi Perhatian Maradona
Editor Bolanet | 13 Oktober 2016 23:37
Nama Klopp meroket setelah ia menangani Borussia Dortmund. Ia membawa tim itu menyaingi dominasi Bayern Munchen di Jerman. Ia juga membawa Dortmund berbicara banyak di level Eropa.
Selain itu Klopp juga dicintai oleh pihak media berkat aksinya yang ekspresif di pinggir lapangan, plus bicaranya yang blak-blakan, namun tetap respek pada pihak lain. Namanya juga kian tersohor setelah pindah ke .
Ia kini membuat Jordan Henderson cs jadi tim yang atraktif dan haus gol. Ia juga tetap dicintai oleh publik dan media Inggris. Dan ternyata, sepak terjang manajer asal Jerman itu juga tak lepas dari perhatian Maradona.
Jurgen Klopp, di Liverpool. Saya sangat suka dengan apa yang ia sampaikan. Ia tipe pelatih yang memberi saya kepercayaan diri. Sebelumnya di Dortmund dan sekarang di Premier League. Klopp selalu bergerak maju, tutur Maradona pada Marca. [initial]
Baca Juga:
- Eks MU Ini Sebut Liverpool Berpeluang Besar Jadi Juara EPL
- Yorke Dukung MU Raih Hasil Positif Lawan Liverpool
- Karius: Liverpool Tak Takut Pada MU
- Klopp: Pintu Selalu Terbuka Untuk Pemain Akademi Liverpool
- Jamu Man United, Anfield Diharapkan Kembali Bergemuruh
- Head-to-head: Liverpool vs Manchester United
- Mata Ingin Duel Liverpool vs MU Berlangsung Spektakuler
- Klopp Desak Liverpool Datangkan Kondogbia
- Jelang Ketemu MU, Klopp Waswas Kondisi Lallana dan Wijnaldum
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Langsung Bersiap Tampung Sergio Ramos
Liga Inggris 12 Oktober 2016, 23:33 -
5 Striker Yang Bisa Dibeli Liverpool Untuk Musim Depan
Editorial 12 Oktober 2016, 16:06 -
Aldridge: Coutinho Kunci Liverpool Kalahkan MU
Liga Inggris 12 Oktober 2016, 15:50 -
Liga Italia 12 Oktober 2016, 14:24
-
Henderson Dukung Rooney Bangkit dari Keterpurukan
Piala Dunia 12 Oktober 2016, 14:20
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40