Sejak 2012, Vardy Sudah Bertekad Bawa Leicester Juara
Editor Bolanet | 6 Mei 2016 10:00
Vardy memang memiliki musim yang luar biasa. Selain ia sukses membawa Leicester juara Premier League, ia juga sukses mencetak 22 gol dan juga menembus skuat timnas Inggris.
Dan baru-baru ini, Aiyawatt Srivaddhanaprabha mengungkapkan bahwa dirinya sempat berbicara dengan sang pemain hanya beberapa waktu usai ia didatangkan dari klub non-liga Fleetwood pada 2012 silam.
Ini sudah lama, saat kami mendatangkannya, saya bertemu dengannya, saya berkata, 'Ayo, anda harus meningkatkan diri'. Saya berbicara dengannya. Saya tahu dia sangat spesial di cara dia berbicara, pada caranya berpikir, ungkapnya seperti dilansir ESPN.
Saya tahu dia bisa menjadi pemain yang lebih baik dari itu. Anda dapat melihatnya sekarang. Dia bermain untuk Inggris, top skor Leicester dengan 22 gol, mungkin lebih. Dia menunjukkan dia bisa jadi apapun yang dia inginkan, sambungnya.
Saya tak begitu khawatir padanya. Saya tahu dia bisa menjadi pemain hebat. Dia bilang dia akan bermain untuk Inggris pada hari kami mendatangkannya. Saya katakan, 'Ayo Vardy'. Dia mengatakan, 'Ya,anda akan melihat itu, saya akan mencoba segalanya'. Dia mengatakan dia akan mencoba segalanya untuk membuat klub sukses, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Balotelli Bisa Seperti Messi
Liga Italia 5 Mei 2016, 23:40 -
Flamini Ditawarkan Pindah ke Yunani
Liga Inggris 5 Mei 2016, 23:20 -
Juventus Siapkan 20 Juta Untuk Datangkan Nemanja Matic
Liga Italia 5 Mei 2016, 22:14 -
Agen Mahrez Ragukan Masa Depan Kliennya di Leicester
Liga Inggris 5 Mei 2016, 22:00 -
Keane Yakin Van Gaal Tidak Akan Dipecat
Liga Inggris 5 Mei 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39