Schweinsteiger Siap Jadi Mentor Martial & Depay
Editor Bolanet | 29 September 2015 22:22
Baik Depay maupun Martial masing-masing mampu tampil mengesankan bagi Manchester United sejak dibeli pada musim panas ini. Kedua pemain tersebut juga kerap menjadi aktor kemenangan dalam beberapa laga yang dilakoni Setan Merah sejauh ini.
Schweinsteiger menilai kedua pemain itu memiliki masa depan yang sangat cerah jika mereka berjalan di jalur yang tepat. Oleh karena itulah, ia mengaku siap membantu keduanya untuk memgembangkan talentanya.
Memphis dan Martial bisa meraih banyak hal. Mereka berdua masih sangat muda, namun keduanya juga sangat bertalenta. Jika mereka mengambil keputusan yang tepat dan mengambil jalan yang benar di masa depan, mereka bisa memberikan banyak kekuatan bagi Manchester United, tutur gelandang asal Jerman ini pada situs resmi United.
Bagi saya, yang paling penting adalah mereka memiliki kepribadian dan karakter yang bagus, dan mereka memiliki kedua hal itu. Itulah yang paling penting dan dengan kualitasnya, mereka bisa meraih banyak hal. Saya sendiri tentunya akan mencoba untuk membimbing mereka, tegas eks Bayern Munchen ini. [initial]
Baca Juga:
- Menurut Anelka, Martial Merupakan Pemain Terbaik di Generasinya
- Manchester United Rilis Foto Susunan Skuat Musim 2015/16
- Martial Jadi Inspirasi Permainan MU
- Ibrahimovic Mengaku Kagum Pada Sosok Rooney
- Neville: Schmeichel dan Roy Keane Juga Kelas Dunia
- Schweinsteiger Puas MU Puncaki Klasemen
- Shearer: Martial Kunci Sukses MU Puncaki Klasemen
- Shearer: Arsenal dan City Harus Mulai Waspadai MU
- Rooney: Saya Gabung MU Karena Sir Alex Ferguson
- Martial Gemilang, Van Gaal Justru De Javu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puncak Klasemen, Target Juan Mata Sejak Hari Pertama di MU
Liga Inggris 28 September 2015, 20:57 -
Juan Mata: Jalan Masih Panjang
Liga Inggris 28 September 2015, 20:47 -
Redknapp Tetap Tak Yakin MU Bakal Juara
Liga Inggris 28 September 2015, 19:44 -
Chicharito Bersyukur Sempat Dilatih Ferguson & Ancelotti
Liga Inggris 28 September 2015, 18:12 -
Van Gaal: Julian Draxler Mirip Martial
Liga Champions 28 September 2015, 18:04
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40