Schweinsteiger Prihatin dengan Serangan di Paris
Editor Bolanet | 16 November 2015 06:42
129 orang tewas di ibu kota Prancis, di malam yang sama kala tim nasional negara tersebut menjamu Jerman di laga uji coba yang digelar di Stade de France - tempat yang juga jadi salah satu target para teroris.
Schweinsteiger bermain 90 menit di laga tersebut dan ia merasa prihatin dengan kejadian yang baru menimpa kota mode.
Saya masih tidak bisa berkata-kata menanggapi insiden tersebut, tulis Schweinsteiger di Facebook.
Duka terdalam saya untuk semua orang yang menjadi korban tragedi ini. Doa saya juga untuk semua orang yang kehilangan nyawa mereka sehari sebelumnya di Beirut.
Tidak peduli dari mana Anda dan Agama apa yang Anda anut - kita semua satu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terpanggil Masuk Skuadra Azzurri, Darmian Emosional
Piala Dunia 15 November 2015, 22:34 -
Adaptasi Darmian di Inggris Terbantu Staf MU
Liga Inggris 15 November 2015, 22:05 -
Darmian Bisa Main Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 15 November 2015, 19:45 -
David Beckham sarankan Ronaldo ke MU
Liga Inggris 15 November 2015, 19:08 -
Ronaldo: Saya Cinta Manchester United
Liga Inggris 15 November 2015, 18:58
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39