Schweinsteiger Buka Kans Main di Amerika Serikat
Editor Bolanet | 31 Agustus 2016 07:03
Pemain Jerman itu posisinya tengah tak menentu di Manchester United, usai Jose Mourinho tak memasukannya dalam rencana utama di musim ini - dan memintanya berlatih bersama tim junior di Carrington.
Namun demikian, Schweinsteiger sempat mengatakan bahwa MU adalah klub terakhirnya di Eropa dan ia juga membuka peluang untuk bermain di Amerika Serikat, meski tidak untuk saat ini.
Jendela transfer MLS sekarang sudah ditutup, tutur Schweinsteiger pada Goal International.
Jadi itu tidak akan terjadi musim ini. Namun tentu saja, pergi ke Amerika Serikat merupakan opsi yang bagus untuk saya.
MLS sendiri belakangan menjadi tujuan para pemain yang sudah memasuki masa akhir karirnya, seperti David Villa, Andrea Pirlo, dan Frank Lampard. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Komentari Nasib Joe Hart yang Tersingkir dari Man City
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:44 -
Schweinsteiger: Berilah Saya Kesempatan, Mourinho!
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 19:58 -
Wayne Rooney Pensiun Usai Piala Dunia 2018
Piala Dunia 30 Agustus 2016, 19:48 -
Cardiff City Putus Kontrak Federico Macheda
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 18:18 -
MU Kirim Scout Pantau Striker Bordeaux
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 18:12
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39