Schurrle Yakin Ozil Bersinar Musim Depan
Editor Bolanet | 28 Mei 2014 11:06
- Tak sedikit pihak yang meyakini Mesut Ozil akan tampil bersinar bersama di Premier League musim depan. Bintang , Andre Schurrle, adalah salah satunya.
Sosok asal Jerman itu yakin Ozil bakal mengenal dengan lebih baik karakteristik kompetisi di Inggris dan itu akan menjadi modal yang bagus untuk dirinya mengeluarkan kemampuan terbaik bagi The Gunners.
Ya, saya pikir demikian (Ozil akan tampil dengan form terbaik musim depan-red). Ketika ia kembali bermain usai mengalami cedera, ia bermain dengan amat baik. Ia memberi assists, ia mencetak gol. Saya yakin ia akan sangat bagus musim depan, tutur Schurrle pada talkSPORT.
Namun saya harap tidak terlalu bagus, karena saya adalah pemain Chelsea dan saya tidak ingin Arsenal terlalu bagus! tutupnya.
Ozil mencetak tujuh assists dan empat gol di 15 penampilan perdananya di Premier League. [initial]
(talk/rer)
Sosok asal Jerman itu yakin Ozil bakal mengenal dengan lebih baik karakteristik kompetisi di Inggris dan itu akan menjadi modal yang bagus untuk dirinya mengeluarkan kemampuan terbaik bagi The Gunners.
Ya, saya pikir demikian (Ozil akan tampil dengan form terbaik musim depan-red). Ketika ia kembali bermain usai mengalami cedera, ia bermain dengan amat baik. Ia memberi assists, ia mencetak gol. Saya yakin ia akan sangat bagus musim depan, tutur Schurrle pada talkSPORT.
Namun saya harap tidak terlalu bagus, karena saya adalah pemain Chelsea dan saya tidak ingin Arsenal terlalu bagus! tutupnya.
Ozil mencetak tujuh assists dan empat gol di 15 penampilan perdananya di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asisten Ancelotti Bantah Akan Membesut West Brom
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 22:33 -
Tiago, Dari Atletico Kembali ke Chelsea
Liga Spanyol 27 Mei 2014, 22:30 -
Courtois: Chelsea Harus Pilih Saya Atau Petr Cech!
Liga Inggris 27 Mei 2014, 20:11 -
Lampard Siap Buka Pintu Untuk QPR
Liga Inggris 27 Mei 2014, 17:17 -
Deco Dibebaskan Dari Dakwaan Doping
Bola Dunia Lainnya 27 Mei 2014, 16:32
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39