Scholes Tak Benci Louis van Gaal Secara Pribadi
Editor Bolanet | 14 Maret 2016 08:52
Scholes memang sangat kritis mengomentari permainan The Red Devils sejak musim lalu. Segala kebijakan Louis van Gaal dalam tim tak pernah lepas dari komentarnya.
Namun mantan gelandang timnas Inggris tersebut menolak anggapan bahwa sikap kritisnya itu karena masalah pribadi antara dirinya dengan Van Gaal.
Orang-orang terus mengatakan bahwa saya telah sangat kritis pada 'rezim' ini. Ini bukan rezim yang saya tinggalkan, tapi saya mengkritik gaya bermain. Saya tak memandang bodoh pelatih, itu tak relevan, ujarnya.
Saya hanya ingin melihat Manchester United bermain sepakbola dengan cara Manchester United harus lakukan, dan itu belum terjadi. Saya tak peduli siapa pelatihnya, apakah Louis van Gaal atau Ryan Giggs atau yang lain, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laurent Blanc Kembali Masuk Kandidat Manajer MU
Liga Inggris 13 Maret 2016, 23:48 -
Mourinho Mengakui Akan Melatih Mulai Juli
Liga Inggris 13 Maret 2016, 23:36 -
Van Gaal Yakin Bisa Selamatkan Pekerjaan di MU
Liga Inggris 13 Maret 2016, 21:39 -
Louis van Gaal Siap Lepas Adnan Januzaj
Liga Inggris 13 Maret 2016, 21:26 -
Van Gaal Tak Bisa Pastikan Durasi Cedera Rooney
Liga Inggris 13 Maret 2016, 19:14
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39