Scholes: Masalah United Ada di Kepercayaan Diri
Editor Bolanet | 31 Agustus 2014 11:27
United dianggap sudah memiliki para pemain berkualitas. Scholes melihat barisan pemain yang dimiliki The Red Devils harusnya cukup untuk bisa sukses.
Ketika anda melihat tim ini, melihat kualitas yang dimiliki United, anda tahu harusnya tidak perlu ada masalah. Anda akan melihat Juan Mata, Robin van Persie, Angel Di Maria, Wayne Rooney, Antonio Valencia, Ashley Young... Mereka semua punya kualitas, tegas Scholes kepada The Daily Mail.
Namun United butuh kepercayaan diri untuk bisa menang. Scholes menyatakan sangat penting bagi United untuk mulai menang.
Mereka selama ini mengalami kesulitan dalam hal kepercayaan diri. Mereka sudah bermain bagus, tetapi harus bisa menang sekarang. Momen ini, sangat penting bagi United untuk mulai memenangkan pertandingan-pertandingan mereka. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo: Fergie Satu-satunya Sahabat Saya
Liga Spanyol 30 Agustus 2014, 23:23 -
Scholes Tak Yakin Blind Pantas Ada di United
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 23:12 -
Van Gaal Kecewa MU Baru Dapat Dua Poin Dari Tiga Laga
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 22:21 -
Kembali Gagal Menang, Van Gaal Keluhkan Lini Depan
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 22:05 -
Review: Jumpa Klub Promosi, MU Gagal Menang Lagi
Liga Inggris 30 Agustus 2014, 20:43
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39