Scholes Klaim MU Tak Dukung Moyes
Editor Bolanet | 26 Maret 2014 16:00
Menurut eks gelandang Old Trafford tersebut, Moyes memiliki banyak pemain yang ia inginkan namun nyatanya manajemen hanya memberikannya Marouane Fellaini. Tak pelak, hal tersebut membuat prestasi klub musim ini begitu anjlok jika dibandingkan era Fergie.
Di musim panas, ia sudah pasti memerlukan dukungan - tidak perlu diragukan lagi. Apakah ia mendapatkan dukungan tersebut di musim panas lalu? Saya tidak terlalu yakin, tutur Scholes menurut laporan Daily Star.
Namun musim panas ini, ia harus mendapatkan dukungan - dan saya pikir ia tahu beberapa pemain yang ia butuhkan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Irwin Ingatkan United Perhatikan Lini Belakang
Liga Inggris 25 Maret 2014, 23:31 -
Fernandinho Incar Kemenangan di Kandang United dan Arsenal
Liga Inggris 25 Maret 2014, 23:27 -
Moyes Janjikan Pemain Besar di Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2014, 22:47 -
Man United Sudah Resmi Gaet Dua Pemain Kelas Dunia?
Liga Inggris 25 Maret 2014, 22:30 -
'Moyes Orang Yang Tepat Tangani Man United'
Liga Inggris 25 Maret 2014, 21:35
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39