Schlupp Ingin Jegal Ambisi City Kejar Chelsea
Editor Bolanet | 13 Desember 2014 08:54
Pemain asal Ghana ini menyadari bahwa ada jurang kualitas yang cukup besar di antara kedua tim. Meski demikian, Schlupp ingin menampilkan yang terbaik di hadapan publik sendiri sekaligus menjegal ambisi City untuk mengejar di puncak klasemen.
Kami kecewa dengan hasil pekan lalu, namun kini sudah saatnya bangkit. Menghadapi Manchester City, kami akan tampil menyerang. Kami tak akan bertahan sepanjang laga, karena The Citizens adalah tim yang bagus dan bisa melakukan hal-hal luar biasa, ungkap pemain 21 tahun ini seperti dilansir situs resmi klub.
Mereka pasti akan berusaha menang untuk menipiskan jarak dengan Chelsea. Kami tahu betapa sulitnya laga ini, namun sekali lagi kami tak akan gentar. Meski menaruh respek pada mereka, namun kami tak akan membiarkan Manchester City bermain sesuka hati di kandang kami.[initial]
Baca Juga
- Suka Tantangan, Milner Ingin City Jumpa Barca
- Permainan Brutal Manchester City Dikecam Martinez
- Martinez Pertanyakan Hadiah Penalti Manchester City
- Nasri: Aguero di Bawah Ronaldo, Namun Setara Messi
- Wenger Yakin City Mampu Kejar Chelsea
- Nasri Tak Sabar Songsong 'Final' Kontra Chelsea
- Pantilimon Ungkap Rahasia Kehebatan Aguero
- Gary Cahill Ternyata Hampir Gabung Manchester City
- Aguero: Saya Tak Terbiasa Diving
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis Ogah Bertemu Atletico di Babak 16 Besar
Liga Champions 12 Desember 2014, 22:12 -
Mourinho: Cech 100 Persen Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 12 Desember 2014, 21:21 -
Mourinho Tak Berniat Lepas Salah di Januari
Liga Inggris 12 Desember 2014, 20:34 -
Courtois Absen Lawan Hull City
Liga Inggris 12 Desember 2014, 20:12 -
Preview: Chelsea vs Hull City, Kembali ke Trek
Liga Inggris 12 Desember 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39