'Saya Terkejut Klub Besar Inggris Tak Ada yang Terpikat Mahrez'
Editor Bolanet | 15 September 2015 14:44
Skuat asuhan Claudio Ranieri itu bahkan belum sekalipun menelan kekalahan dari lima laga Premier League.
Hal itu membuat direktur olahraga Liverpool, Damien Comolli, terkejut sekaligus heran dengan fakta tidak adanya klub besar yang menginginkannya.
Dia hanya punya sisa kontrak setahun beberapa bulan lalu, saya terkejut tidak ada klub besar menginginkannya karena caranya bermain, dia bisa masuk dalam skuat klub-klub besar di Premier League. ujarnya kepada TalkSport.
Jika dia bermain untuk klub besar, dia akan jadi perbincangan setiap hari,
Performa Mahrez benar-benar menakjubkan. Setiap dia menyentuh bola kalian akan merasa sesuatu akan terjadi dan ia bisa membuatnya terjadi. tutupnya.
Mahrez sendiri saat ini dirumorkan telah masuk radar raksasa Spanyol, .[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sutton Anggap Chelsea Kini Alami Kemunduran
Liga Inggris 14 September 2015, 23:58 -
Carrick Sebut Kemenangan Lawan Liverpool Berarti Besar Bagi MU
Liga Inggris 14 September 2015, 23:43 -
Gerrard Khawatir Coutinho Dibajak Madrid Atau Barca
Liga Inggris 14 September 2015, 23:19 -
Bobol Liverpool, Martial Diklaim Mirip Giggs
Liga Inggris 14 September 2015, 22:51 -
Depay Main Buruk di MU, Mantan Pelatihnya di PSV Tak Kaget
Liga Inggris 14 September 2015, 22:50
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23