Sao Paulo Ogah Tampung Pato
Editor Bolanet | 4 Juni 2016 23:00
Pemain berusia 26 tahun sempat dipinjamkan ke Sao Pailo antar Februari 2014 hingga Desember 2015, mencetak 33 gol, sebelum akhirnya ditarik oleh lagi dan dipinjamkan ke Chelsea.
Namun ia hanya tampil dua kali di Premier League dan bos anyar Antonio Conte disebut tidak akan membelinya secara permanen.
Pato diperkirakan masih ingin bermain di Eropa, namun hingga kini masih belum jelas klub mana yang tertarik untuk memanfaatkan jasanya. Dan belum lama ini Sao Paulo mengakui bahwa mereka tidak akan merekrut lagi sang pemain.
Jelas bahwa dengan nilai yang ada sekarang dan status finansial kami, akan sangat sulit untuk merekrutnya, tutur direktur klub, Luiz Cunha, pada Goal International.
Namun demikian, seperti yang kami lakukan dengan pemain hebat lainnya, kami akan terus mengawasi situasi yang ada.
Dan jika harganya menjadi lebih murah, maka kami bisa memikirkan sesuatu yang lebih konkrit. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Terus Desak Lazio Untuk Lepas Candreva
Liga Inggris 3 Juni 2016, 22:18 -
De Gea Yakin Mourinho Bisa Kembalikan Kejayaan MU
Liga Inggris 3 Juni 2016, 20:16 -
Desailly: Mourinho Sudah Ingin Latih MU Sejak 2010 Lalu
Liga Inggris 3 Juni 2016, 15:38 -
Conte Dapat Saran Dari Ancelotti Tingkatkan Bahasa Inggris
Liga Inggris 3 Juni 2016, 10:00 -
Conte: Ancelotti Seperti Saudara, Tapi Kami Berbeda
Liga Inggris 3 Juni 2016, 09:40
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23