Santos Tak Larang Gabigol Gabung MU
Editor Bolanet | 24 Agustus 2016 04:00
Pemain 19 tahun tersebut baru saja mengantarkan Brasil sebagai juara dan menyabet medali emas dalam Olimpiade 2016 di Rio setelah mengalahkan Jerman di partai final lewat adu penalti. Setelah tampil memukau dalam turnamen tersebut, Gabigol sering dikaitkan dengan klub di Eropa termasuk MU.
Menurut Daily Star, MU telah mengajukan penawaran senilai 30 juta pounds. Namun demikian, presiden Santos, Modesto Roma mengatakan, sejauh ini hanya ada tawaran dari klub Italia yaitu Inter Milan dan Juventus.
Tawaran nyata datang dari Juventus dan Inter. Sekarang terserah dia. Santos tak bisa menerima dan juga menolak, klausul untuk pindah terdapat dalam kontraknya dan klub akan menghormati itu, kata Roma. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Tuntaskan Transfer Fabinho ke MU Sebelum Akhir Agustus?
- Chelsea Akan Tawar Bek AC Milan Romagnoli Lagi
- Jurgen Klopp Tak Risih Dengan Cedera Sturridge
- Inilah Worderkid Baru Arsenal: Omari Hutchinson
- Iheanacho: Tak Ada Tekanan Bermain bersama Aguero
- Moses Terkesan dengan Laju Chelsea Asuhan Antonio Conte
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan City Sama Tertarik dengan Wonderkid Caen
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:42 -
Tak Berani Mendekat, Arsenal Percaya Fonte Menuju MU
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:30 -
Southampton Khawatir Fonte Sudah Condong MU
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 15:17 -
Rodgers: Schweinsteiger Tak Bisa Berlari!
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 14:55 -
Usai Debut MU, Pogba Kembali ke Prancis
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 14:52
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39