Santos Ingin Datangkan Toure dan Schweinsteiger
Rero Rivaldi | 20 Desember 2016 09:20
Bola.net - - Raksasa Brasil, , disebut tertarik untuk mendatangkan Bastian Schweinsteiger dan Yaya Toure dari Manchester United dan Manchester City.
Schweinsteiger menjalani karir yang sulit di United semenjak ia datang dari Bayern Munchen di 2015.
Sang pemenang Piala Dunia sempat dicoret dari tim utama di awal musim menyusul kedatangan manajer Jose Mourinho, yang disebut ingin melepasnya begitu bursa musim dingin dibuka nanti.
Bos Santos, Dorival Junior, lantas mengatakan bahwa ia tertarik untuk menyelamatkannya dari Old Trafford, bulan lalu.
Dan laporan terbaru mengatakan bahwa Santos juga menginginkan gelandang Manchester City, Yaya Toure. Pemain Pantai Gading itu ikut bermain ketika timnya memangkas jarak dengan Chelsea, dengan kemenangan 2-1 atas Arsenal, sebagaimana dilansir oleh Express.
Selain Toure dan Schweinsteiger, Santos kabarnya juga tertarik untuk mengincar tanda tangan beberapa pemain veteran lainnya, seperti Francesco Totti dari AS Roma dan juga Franck Ribery dari Bayern Munchen.
Selain memiliki kemampuan teknik dan pengalaman yang kaya, kehadiran para pemain senior tersebut diharapkan juga bisa mendongrak nilai pasar klub Brasil tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott Beber Sebab Kekalahan Arsenal dari Man City
Liga Inggris 19 Desember 2016, 22:08 -
Ditinggal Mustafi, Arsenal Disebut Alami Kepanikan
Liga Inggris 19 Desember 2016, 21:42 -
Zabaleta Berharap Segera Pulih untuk Hadapi Liverpool
Liga Inggris 19 Desember 2016, 21:24 -
Reaksi City Saat Pecundangi Arsenal Bikin Zabaleta Terkesan
Liga Inggris 19 Desember 2016, 13:45 -
Zabaleta: City 100 Persen Yakin Dengan Kualitas Sane
Liga Inggris 19 Desember 2016, 13:30
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39