Sane: City Tidak Usah Panik
Rero Rivaldi | 30 Oktober 2016 00:20
Bola.net - - Winger Manchester City, Leroy Sane, berkeras bahwa tidak ada alasan bagi timnya untuk panik, meski mereka sebelumnya gagal meraih kemenangan beruntun bersama Josep Guardiola.
Klub Premier League baru tersingkir dari Piala Liga di tangan Manchester United tengah pekan ini, sekaligus membuat mereka resmi puasa kemenangan di enam pertandingan di semua kompetisi.
Namun Sane yakin bahwa mereka akan bisa kembali ke jalur kemenangan jika bisa memperbaiki kesalahan di lini belakang dan mempertajam serangan.
Tentu saja tidak bagus jika anda gagal di enam pertandingan, namun saya tidak berpikir ada masalah dengan gaya bermain kami. Anda bisa lihat kesalahan yang kami buat di depan dan belakang, namun saya kira kami bermain bagus dan tidak perlu panik, tutur Sane sebelum laga melawan West Brom, menurut laman resmi klub.
Setelah awal musim, semua orang mengatakan kami akan memenangkan liga, namun anda lihat kejutan yang terjadi di Premier League. Itu akan terus terjadi, namun saya percaya kami akan bisa mengatasinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Ternyata Tak Suka Larang Makanan Seperti Guardiola
Liga Inggris 29 Oktober 2016, 23:20 -
Hasil Pertandingan West Bromwich Albion vs Manchester City: 0 - 4
Liga Inggris 29 Oktober 2016, 22:59 -
Nasri Minta Dipermanenkan Sevilla?
Liga Inggris 29 Oktober 2016, 22:54 -
Guardiola Tuding MU Gemar Mainkan 'Bola Panjang'
Liga Inggris 29 Oktober 2016, 22:20 -
Guardiola: City Tidak Pantas Dapat Hasil Buruk
Liga Inggris 29 Oktober 2016, 18:10
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39