Sanchez: Terus Solid, Arsenal Bisa Juarai Semua
Rero Rivaldi | 9 November 2016 10:40
Bola.net - - Alexis Sanchez yakin menjaga kesolidan tim akan jadi kunci utama bagi , jika mereka ingin meraih prestasi di semua kompetisi yang mereka ikuti musim ini.
Tim asuhan Arsene Wenger untuk sementara ini duduk di peringkat empat klasemen sementara Premier League, usai mereka hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan Tottenham pekan lalu.
Namun The Gunners banyak menuai pujian atas gaya permainan ofensif yang mereka peragakan sejauh ini dan juga keputusan tepat mendatangkan dua pemain penting, Shkodran Mustafi dan Granit Xhaka.
Kadang mungkin anda akan mengalami hari yang sulit dan butuh pemain masuk dari bangku cadangan untuk membantu, jadi itulah mengapa semua pemain amat penting, sama pentingnya dengan tim inti. Semua akan tergantung dengan apa yang terjadi mulai sekarang. Setiap laga berbeda dan semua bisa terjadi di sepakbola, tutur Sanchez pada Arsenal Player.
Pemain penting mungkin akan mengalami cedera - mungkin akan ada pemain yang pergi, dan juga bertahan.
Sulit untuk terus mempertahankan semuanya, namun jika kami terus solid dan terus bermain konsisten, saya kira tim ini bisa memenangkan semuanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alexis Sanchez Mengalami Cedera di Chile
Liga Inggris 8 November 2016, 23:42 -
Giroud Jalani Awal Musim Paling Buruk di Arsenal
Liga Inggris 8 November 2016, 21:35 -
Tidak Terpakai di Inter, Gabigol Diperebutkan Tiga Raksasa EPL Ini
Liga Italia 8 November 2016, 16:17 -
Fortune Sayangkan Absennya Ibra Lawan Arsenal
Liga Inggris 8 November 2016, 14:30 -
Eks Pelatih Arsenal Ini Ternyata Tak Dipercaya Ian Wright
Liga Inggris 8 November 2016, 14:06
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40